Cara mengetahui Page rank Blog kita


Hai sob, ada info lagi ne, Kali ini saya akan memberikan satu informasi bagaimana mengetahui pagerank ( PR ) blog.
buat sobat semua para blogger profesional, informasi ini mungkin tidak begitu penting...
sengaja tulisan ini saya tujukan bagi para blogger pemula yang mungkin masih belum tahu bagaimana cara mengetahui pagerank ( PR ) blog kita, ya seperti saya yang juga sebagai blogger pemula. He he he .
Untuk mengetahui PR blog kita yang harus kita lakukan adalah mengunjungi :
http://www.prchecker.info/

Kemudian masukan nama blog/website milik sobat.
Lalu akan muncul tulisan ( code ) yang harus kita masukkan, kemudian klik Verify Now.
Nah, baru setelahnya PR blog sobat akan muncul...
Bila PR blog Sobat masih or mungkin blog sobat belum terindeks oleh google atau mungkin blog sobat masih berumur muda sehingga tidak terindeks oleh google, jadi bersabar ya jika sobat belum memiliki PR, sering-seringlah memposting artikel dengan sebanyak-banyaknya dan carilah backlink sebanyak – banyaknya agar blog sobat bisa terindeks oleh google dan memiliki PR pagerank..

Semoga tulisan ini, bisa bermanfaat buat sobat semua..

This entry was posted in . Bookmark the permalink.

Leave a reply

Hosting Indonesia